Palm Sugar Cake

Palm Sugar juga dikenal dengan nama Palm Suker.Gula ini biasa dijual dalam kemasan kecil berisi 250 gram gula Palm.Resepnya dari Blog Cetakankue.blogspot.com.

Resep Palm Sugar Cake
Bahan-bahan:

5 butir telur
150 gram tepung terigu
250 gram Palm Sugar (aku pake 200 gram,manisnya pas)
1 sdt tbm
100 gram mentega (aku pake 200 gram)
1 sdm Susu cair (aku pake 1 sachet susu bubuk)
1 bungkus vanili bubuk

Cara membuat:
Kocok telur sampai mengembang,masukkan palm sugar dan tbm.Kocok lagi hingga mengembang.Masukkan campuran terigu,susu dan vanili bubuk.Aduk hingga rata,terakhir masukkan mentega cair,aduk balik.Oven dengan suhu 200 derajat.


Comments

Postingan Populer

Tumpi-Tumpi Ikan Tongkol

Putu dan Sambel Duo ala Palu

Keripik Daun Kelor

Cakko-Cakko (Jajanan Masa Kecil)

1 Tahun Dapoer Yuyu

Abon Ikan Roa

Sokko Bampa (Nasi Ketan Khas Bugis)

Sokko dan Palopo, Menu Bugis Simbol Kenikmatan Hidup